The Velocity
The Velocity
Bentuk wahana ini berupa seluncuran lurus dan tajam dengan gabungan 4 seluncuran berwarna warni sepanjang 60 meter dan ketinggiannya mencapai 11 meter. Seluncuran ini bisa menggunakan matras atau badan saja. Biasanya The Velocity ini digunakan sebagai Racer Slide juga oleh para pengunjung. Dengan kecepatan mencapai 30Km/ jam, wahana ini siap memacu adrenalin para pengunjung.